Pengertian, Ciri, Fungsi dan Contoh Kalimat Penghubung Dalam Bahasa Lampung Beserta Artinya Lengkap

  • Whatsapp

Kata penghubung atau kata sambung atau biasa disebut dengan konjungsi adalah sebuah kata tugas yang berfungsi untuk menggabungkan klausa dengan klausa, kalimat dengan kalimat dan paragraf dengan paragraf. Selain itu, kata penghubung dalam Bahasa Lampung juga bisa diartikan dengan kata tugas yang menghubungkan dua satuan bahasa yang sederajat. Sedangkan pengertian lain dari kata tersebut adalah kategori yang berfungsi untuk meluaskan satuan yang lain dalam konstruksi hipotaktis, dan selalu menghubungkan dua satuan lain atau lebih dalam konstruksi.

Adapun ciri-ciri/karakteristik kalimat konjungsi yakni sebagai berikut :

Bacaan Lainnya

  • Kalimat Terletak di tengah apabila menghubungkan antar kata;
  • Apabila menghubunkan antar kalimat diiringi koma;
  • Memiliki subjek yang sangat baik ketika menghubungkan antar kata atau antar kalimat.

Berikut ini contoh kata/kalimat penghubung dalam bahasa Lampung:

  • Meskipun = kipak
  • Jika/asalkan = asal, ki. lamun
  • Sesudah itu = ghadeu ino
  • Dengan/bersama = jamo, jama
  • Walau = lajin/najin
  • Kalau = lamen/lamun, ki, lamun
  • Seandainya = seandai
  • Sesudah = seghadeu,sekhadu
  • Sekira= sekiro, sekikha
  • Sebelum = selakwak,semakkung
  • Seumpama=seumpamo, seumpama
  • Karena = ulah/uleh, ulih

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *